Skip to main content

Posts

Radio Talk "Ubah Amarahmu Menjadi Tawa"

https://www.youtube.com/watch?v=KLl9pR3vQEc&t=416s Filsuf Aristoteles pernah berkata bahwa marah itu gampang, tapi marah kepada siapa, dengan kadar kemarahan yang pas, pada saat dan tujuan yang tepat, serta dengan cara yang benar itu yang sulit.   Apabila marah kita tidak terkendalikan hingga menjadi amarah, kerusakan-kerusakan dalam banyak baik pada diri sendiri maupun orang lain akan terjadi. Yuk... Ubah amarahmu menjadi tawa untuk resiliensi yang tinggi.  .... #RadioTalk #SketsaKeluargaIndonesia #HeartlineNetwork #ResilientGeneration #MitraPembelajar #SharingIsGrowing
Recent posts

Inisiatif - Kemampuan yang Akan Mengubah Hidup Kita

Kemampuan untuk mau mengambil inisiatif akan mengubah dan menyelamatkan hidup kita. Secara definisi, inisiatif adalah:  ... the ability to solve problems and take actions by thinking of the solutions rather than being told or ordered what to do ... kemampuan untuk memecahkan masalah dan mengambil tindakan dengan memikirkan solusi daripada menunggu atau diperintahkan apa yang harus dilakukan #ResilientGeneration #WomenMinistryGBIDM #MitraPembelajar #SharingIsGrowing #SharingIsLearning #PeopleDevelopment

Seminar Menuju Profesionalisme Bidang Administrasi Bisnis di Era Digital - Universitas Bina Sarana Informatika

Seminar Training: Menuju Profesionalisme Bidang Administrasi Bisnis di Era Digital - Universitas Bina Sarana Informatika   2019: pertama kali diundang untuk sharing. Waktu itu masih bisa haha-hihi cipika-cipiki karena belum pandemi. 2020: vacum karena pandemi. 2021: sharing dengan format online. 2022: kembali haha-hihi secara onsite. Senang bisa share. Semoga bermanfaat. God bless 🙏🙏🙏   #BeGrateful #SharingIsGrowing #byHISgrace #UniversitasBinaSaranaInformatika #ResilientGeneration #MitraPembelajar #PeopleDevelopment #TrainingSDM

Radio Talk: Quite Quitting

Isu mental health adalah salah satu penyebab gerakan Quite Quitting. Apakah Anda salah satunya? https://www.youtube.com/watch?v=IEs_nrgUjBI #QuiteQuitting #RadioTalk #SketsaKeluargaIndonesia #HeartlineNetwork #ResilientGeneration #MitraPembelajar #SharingIsGrowing

Pelatihan Leadership Forum Generasi Baru Bank Indonesia (GENBI) Se-Jawa Barat - Bank Indonesia Provinsi Jawa Barat

Senang bisa menjadi bagian dari Forum Leadership Generasi Baru Indonesia Se-Jawa Barat. Satu pesan yang saya titipkan ke peserta adalah 'secerdas dan sepintar apapun Anda, kalau tidak mampu mengkristalkan ide dan pikiran terbaik Anda dalam bentuk lisan (presentasi) atau tulisan (menulis), maka Anda akan dianggap tidak ada'. Sepakat? Yaksip! ... ... Repost @bank_indonesia_jabar Hi... SobatJabar! Telah berlangsung Leadership Forum Generasi Baru Indonesia se-Jawa Barat, pada 17-18 November 2022 yang bertempat di Hilton Bandung. Bersinergi dengan BI Cirebon dan BI Tasikmalaya, Leadership Forum dihadiri oleh sekitar 400 mahasiswa penerima beasiswa Bank Indonesia se-Jawa Barat baik secara daring maupun luring. Seluruh peserta secara aktif mengikuti workshop writing skills dan social media content planning oleh fasilitator yang edukatif dan informatif. Leadership Forum yang diadakan oleh Bank Indonesia untuk Generasi Baru Indonesia ini tidak lain adalah untuk membentuk

Coaching Session Responding Change at Work - Learning Through Play

Play is our brain's favourite way of learning. Yaksip! Thanks untuk kompilasinya. Kerennn 👍👍👍   ... #LearningThroughPlay #SharingIsLearning #SharingIsGrowing #ResilientGeneration

Radio Talk: Logoterapi

Ketika seseorang menemukan makna hidupnya, maka orang tersebut akan tangguh ketika dihadang sumber stressor. Bukan sekedar bertahan, tetapi bangkit dan mantul. Itulah RESILIENT. Everything can be taken from a man but one thing: the last of human freedoms - to choose one's attitude in any given set of circumstances, to choose one's own way (Viktor E. Frankl)   Thanks Heartline Network untuk kesempatan berbagi. Ganbatte!!! ... #ResilientGeneration #MitraPembelajar #RadioTalk #Resilient #BeResilient #SelfReminder